Position
Springboot

West Jakarta Full Time

West Jakarta Full Time

Springboot

Full Time

Share This Job


About The Role

  • Merancang, mengembangkan, dan memelihara fitur backend yang efisien dan mudah dikembangkan dengan bahasa Pemograman Springboot
  • Memastikan kode modular, reusable, dan terdokumentasi dengan baik.
  • Memimpin diskusi teknis dengan tim frontend, atau tim lainnya.
  • Merancang struktur kode dan database yang efisien, modular, dan scalable

Requirements

  • S1/D3 (Teknik Informatika, Ilmu Komputer, Sistem Informasi, atau setara)
  • Mahir dalam RESTful API, microservices, dan sistem monolitik.
  • Pengalaman kuat dengan database (MySQL/PostgreSQL) termasuk optimasi query, indexing, dan schema design.
  • Memahami caching (Redis, Memcached) dan queue system (RabbitMQ), ElasticSearch
  • Pengalaman deploy aplikasi menggunakan Docker, Kubernetes, atau server konvensional (Linux/Nginx/Apache).
  • Memahami CI/CD pipeline (GitLab CI, Jenkins, GitHub Actions)